FRK di Jeneponto Merasa Kecewa, Dialog Hanya di Hadiri 10 Lebih Anggota DPRD Kab. Jeneponto

oleh -

Jenponto,Mitrasulawesi.id–Aksi demonstrasi tergabung dalam Fraksi Revolusi Keadilan merasa kecewa terhadap sejumlah anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Jeneponto, yang dilantik baru-baru ini.

Aksi demonsrasi ini terdiri dari beberapa lembaga diantaranya, HMI Cabang Jeneponto, PMII Cabang Jeneponto, PB HPMT Kab.Jeneponto, PPI & KAP.9 mendesak agar presiden RU tidak  menaikan harga BBM dan tarif BPJS, mengusut tuntas dugaan penyaluran BPNT yang diduga tidak sesuai prosedur, melanjutkan Pansus DPR yang tidak diselesaikan anggota DPRD sebelumnya, mendesak penanganan kasus korupsi pasar dan menindaklanjuti dugaan kepemilikan lahan oleh orang asing yang mengelolah daerah wisata di Mallasoro.

Baca Juga:  Curah Hujan Meningkat, Camat Biringkanaya Bersama Lurah Sudiang Pantau Aktivitas Sungai Patte’ne

Ketua HMI Cabang Jeneponto, Amrullah Serang saat dikonfirmasi, mengatakan kecewa dengan kehadiran anggota DPRD saat melakukan dialog, karena hanya sepuluh orang lebih yang hadir diantara 40 anggota DPRD Kab. Jeneponto yang baru dilantik.

Baca Juga:  Lewat Vicon, Kodam XVIII/Kasuari Mengikuti Rapim TNI AD

“Sangat di sayangkan, atas tingkat partisipasi sebagian anggota DPRD baru dalam menerima aspirasi rakyat , tutup Amrullah.(Ube/WD)

Baca Juga:  Ribuan Mahasiswa Akan Aksi di Istana Presiden, Jokowi Akan Terbang ke Kalimantan Tengah

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *