Enrekang, MITRASULAWESI.ID – Pernyataan Bupati Enrekang 2 periode, Drs. H. Muslimin Bando, M.Pd., menyindir wartawan dalam memberitakan bencana alam yang terjadi beberapa hari yang lalu di daerahnya.
Ia tak ingin bencana alam yang menimpa di Enrekang diberitakan berlebihan dan menyudutkan pemerintahannya.
Muslimin Bando menyebut wartawan hanya bermodalkan berita. Mencari panggung di atas penderitaan orang lain.
Eksplorasi konten lain dari mitra sulawesi
Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.