Buka Resmi Musda GOW ke – X, Bupati Basli Ali Harap Jalin Harmonisasi

oleh -

SELAYAR, mitrasulawesi.id – Keterlibatan perempuan dalam berbagai dimensi pembangunan merupakan salah satu faktor penting dalam rangka mendorong peningkatan peran serta masyarakat dalam pembangunan daerah.

Baca Juga:  Kapolres Selayar: Pengurusan SKCK Calon Bupati dan Wakil Tidak Boleh Diwakili

Hal ini disampaikan Bupati Kepulauan Selayar, H. Muh. Basli Ali, saat dirinya membuka secara resmi Musyawarah Daerah (Musda) ke – X, Gabungan Organisasi Wanita (GOW) Ke – X Kabupaten Kepulauan Selayar, di Sekretariat PKK, Jl Krg Bonto Benteng, (27/1).

Tinggalkan Balasan

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

No More Posts Available.

No more pages to load.