Selayar, mitrasulawesi.id – Pesawat yang bisa landing di darat namun juga bisa di air (amfibi) bakal beroperasi di Selayar. Hal ini dikemukakan dalam Video Comprance (Vidcom), yang diikuti Pejabat di Selayar.
Antara lain, Asisten Ekbang Arfang Arief, Kadis LH Taufiq Kadir, Kadis Parbud Hisbullah Kamaruddin, Kadis Kominfo Ahmad Yani, Kadis Perhubungan Suwardi, Kadis PMPTSP, Muh. Arsyad, unsur Dinas Perhubungan, dinas Perdag KUKM, unsur dinas Perikanan, dan unsur Dinas Pertanian.