Gelar Operasional Polda Sultra, Bahas Agenda Kamtibmas Pemilu 2024 yang Semakin Dekat

oleh -

Kendari, mitrasulawesi.id – Wakapolda Sultra Brigjen Pol Dwi Iriyanto, S.I.K., M.Si membuka pelaksanaan Gelar Operasional Polda Sultra Tahun 2024 yang bertempat di Aula Dachara, Senin 29 Januari 2024.

Baca Juga:  Kasad Pimpin Upacara Pemakaman Almarhum Pramono Edhie Wibowo

Gelar Operasional turut serta diikuti oleh KPU Sultra, Bawaslu Sultra, Kepala BMKG, Irwasda Polda Sultra Kombes Pol Yun Imanullah SIK, para pejabat utama beserta para Kapolres jajaran.

Baca Juga:  Kontak Senjata di Papua Antara Anggota KKB dan TNI-Polri

Kegiatan ini dilaksanakan untuk mengevaluasi dan menindaklanjuti hasil pelaksanaan kegiatan bidang operasional Polda Sultra dan jajaran Tahun 2023 sekaligus sebagai media strategis guna mengantisipasi berbagai dinamika kamtibmas saat ini.


Eksplorasi konten lain dari mitra sulawesi

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.