Seorang Perwira Penyidik Polda Sumut Meninggal Diduga Positif Corona

oleh -

SUMUT, MITRASULAWESI.ID – Seorang perwira penyidik Polda Sumut meninggal dunia diduga terinfeksi Virus Corona (Covid-19) di Rumah Sakit Bhayangkara, Jalan Wahid Hasyim, Medan.

Perwira penyidik yang meninggal tersebut bernama Fadli, pangkat kompol, jabatan Kanit V dibagian Cyber Crime, Polda Sumut.

Baca Juga:  DPC PPP Luwu, Salurkan Sembako Buat Warga Karantina Mandiri

Kapolda Sumut Irjen. Pol. Martuani Sormin tidak membantah informasi Kompol Fadli meninggal dunia diduga terinfeksi Covid-19.

“Ya riwayatnya begitu. Tapi masih dikirim hasilnya,” ucap Sormin melalui pesan WhatsApp, Rabu (8/4).

Baca Juga:  Bupati Basli Ali Resmikan Rumah Jabatan Kajari Kepulauan Selayar

Ketika ditanya, korban meninggal di rumah sakit Medan, Martuani membenarkan.

“Di Rumah Sakit Bhayangkara,” jawabnya.

Baca Juga:  Perangkat Desa Dilarang Rangkap Jabatan Tenaga Guru

Laporan: Harry Ginting


Eksplorasi konten lain dari mitra sulawesi

Mulai berlangganan untuk menerima artikel terbaru di email Anda.

Tinggalkan Balasan