Camat Benteng Turunkan Alat Berat Bersihkan Drainase Dalam Kota

oleh -0 views

Terpantau dari sejumlah drainase yang menjadi fokus pembersihan sudah terlihat bersih dan tidak lagi terjadi genangan.

“Biasanya terjadi penumpukan sampah di drainase sehingga mengakibatkan air masuk ke jalan, terutama pada curah hujan tinggi, kami juga melakukan pemantauan secara berkala guna mengantisipasi terjadinya kembali penumpukan sampah,” ucap Mastatar.

Baca Juga:  Bupati Selayar Tutup Lomba Seleksi STQH XXXI dan Peringati Isra' Mi'raj Nabi

Selaku Camat benteng, dirinya telah menginstruksikan kepada agar tetap sigap memantau drainase/got dan jalan yang biasanya digenangi air.

“Ini menyangkut kebersihan kita semua, sehingga melalui kerja-kerja kita di pemerintahan, diharap masyarakat dapat terpicu mengambil andil sadar akan kebersihan, jangan membuang sampah disembarang tempat karena itu akan menyebabkan dampak buruk jika terjadi hujan lebat,” pungkasnya (Tim)

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses