SELAYAR, mitrasulawesi.id – Polres Kepulauan Selayar kembali menunjukkan kepeduliannya kepada masyarakat dengan memberikan pelayanan kemanusiaan. Jumat (22/8/2025), seorang warga mendatangi penjagaan Polres untuk meminta bantuan pengamanan terhadap adiknya yang mengalami gangguan jiwa sebelum dirujuk ke Rumah Sakit Jiwa di Makassar.
Tag: #ODGJ
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.

