Diskop Makassar Menggelar Peningkatan Kwalitas UMKM Angkatan I

oleh -
Dinas Koperasi dan UMKM saat menghadirkan narasumber untuk peningkatan kwalitas UMKM.

Makassar, Mitrasulawesi.id– Pemerintah Kota Makassar melaksanakan peningkatan Kwalitas Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM), di Travellers Hotel Phinisi.

Kegiatan yang dibuka Evi Apriliyati, sebagai Kepala Dinas Koprasi dan UMKM, di hadiri ratusan peserta dari usaha yang tersebar di Makassar.

Evi mengharap kagiatan ini sebagai edukasi peningkatan kwalitas prodak yang unggul dalam dunia teknologi.

Baca Juga:  Kodim 1415 Gelar Rakor Event Trail Adventure Challenge 2019
Pelaku Usaha UMKM saat mengikuti kegiatan peningkatan kwalitas.

” Kami sebagai pemerintah menjadi fasilitas dalam perbaikan prodak maupun pengembangan SDM dalam persaingan usaha,” cetusnya, Kamis 20/02/2020.

Kegiatan dengan tema “Pemanfaatan Informasi Teknologi dalam Peningkatan Kwalitas UMKM Angkatan Pertama” berlangsung Kamis 20-21 Februari 2020.

Baca Juga:  Demo Kedua Kalinya, Humas PLN Berikan Penjelasan di Depan Kader HMI

Ibu kepala Dinas pun berpesan bahwa, instasi yang dinaungi ini tidak memiliki bantuan, tetapi dapat menfasilitasi para pelaku UMKM, untuk memperbaiki produk yang dimiliki.

“Kami di Dinas Koperasi tidak memiliki dana bantuan, tatapi kami dapat menfasilitasi untuk pengembangan usaha yang dikelolah para pelaku usaha,” tuturnya.

Baca Juga:  Curah Hujan di Makassar Tinggi, Plt Kasi Pengendalian SDA Dinas PU Gerakkan Anggotanya Memantau

Para peserta UMKM yang hadir dari berbagi jenis usaha, malai dari kuliner, souvenir, hingga prodak Industri rumahan.(ah/WD)


Eksplorasi konten lain dari mitra sulawesi

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.