Nama masjid ini adalah Masjid Raya Rahmatan Lil Alamien atau Masjid yang penuh Rahmat untuk alam semesta, jelas MBA kepada Gubernur Sulsel
Terpisah beberapa waktu lalu, Kepala Dinas PU Kepulauan Selayar Muhammad Ramli mengungkapkan bahwa pembangunan Masjid Agung ini dilaksanakan dengan 2 tahap yaitu pada tahun ini dan berikutnya tahun 2023.
Sumber dana untuk pembangunan Masjid Agung Tahap I ini terdiri dari Bantuan Keuangan Gubernur Provinsi Sulawesi Selatan sebanyak Rp10 miliar dan APBD Kepulauan Selayar sebesar Rp2,5 miliar, luas bangunan masjid secara keseluruhan nantinya seluas 2.855 meter persegi.(Humas)
Eksplorasi konten lain dari mitra sulawesi
Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.