Berawal dari kasus harta kekayaan mantan pejabat Direktorat Jenderal Pajak Rafael Alun Trisambodo yang tidak sesuai dengan profil gaji dan jabatannya.
Hingga Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) meminta bantuan media massa dan netizen untuk menelusuri dan mengungkap kekayaan tidak wajar para pejabat negara.