Pimpin Rapat Kordinasi, Arnika : Maksimalkan Pelayanan Baik Untuk Masyarakat

oleh -
oleh

LUTRA, mitrasulawesi.id — Guna maksimalkan pelayanan baik untuk masyarakat, Lurah Bone gelar rapat kordinasi (Rakor) bersama jajaranya, Rabu (30/9).

Rakoor beralngsung di aula kantor Kelurahan Bone, kecamatan Masamba, kabupaten Luwu Utara.

dihadiri, kasi pemerintah kelurahan Bone, Muhammad Thahar, kepala dusun, Rt dan Rw lingkup kelurhan Bone.

Baca Juga:  Demisioner Ketua Hikmah Lutra Desak Polda Copot Kapolres Palopo

Arnika mengatakan, hari ini kita melakukan rakor, demi kelancaran pelayanan pemerintahan, pembangunan dan kemasyarakatan jadi ada beberapa poin yang kami bahas.

“Sperti mengenai pembangunan perkembangan penyaluran dana tunggu hunian (DTH), kesepahaman dalam data dan tindak lanjut huntap bagi yang memiliki lahan tersendiri serta menjaga ketentraman dalam penyelenggaraan pilkada,”ucap Arnika.

Baca Juga:  Didampingi Wakapolres dan Kadis Sosial, Bupati Lutra Pantau Penyaluran BST

“Ini bukan hanya sebatas rakor saja, tetapi lebih mengedepankan apa yang menjadi kebutuhan dikalangan masyarakat,”tambahnya. (rls)

Baca Juga:  Bupati Luwu Utara Salurkan BLT DD Sebanyak 161 KK di Desa Mekar Sari Jaya

Eksplorasi konten lain dari mitra sulawesi

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.