Warga Desa Tarupa Nikmati Jaringan Internet 4G

oleh -

“Terima Kasih yang tak terhingga kepada Bupati dan Wakil Bupati Kepulauan Selayar yang penuh perhatian kepada masyarakat wilayah Taka Bonerate khususnya pada sektor komunikasi. Bertahun tahun wilayah kepulauan kami tidak dapat menikmati jaringan seluler dan internet. Alhamdulillah awal tahun ada kado buat masyarakat wilayah kepulauan,” ucap Andi Caco.

Baca Juga:  Reuni Akbar IKA SMANSA Selayar, Ini Pesan Bupati

Meski demikian orang nomor satu di wilayah Kecamatan Taka Bonerate ini, mengimbau kepada masyarakat pengguna internet agar menggunakan internet secara positif. (Humas Diskominfo SP/Im)

Tinggalkan Balasan

No More Posts Available.

No more pages to load.