Siap-siap Kepala Desa Optimalkan Potensi Lokal Untuk Bahan Baku Makan Bergizi Gratis

oleh -2 views

Jakarta, mitrasulawesi.id – Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Kemendes PDTT) siap mendukung penuh program Makan Bergizi Gratis (MBG) dengan alokasi dana sebesar Rp 20 triliun.

Dana tersebut difokuskan untuk menyuplai bahan baku seperti telur, ikan, ayam, beras, dan produk pangan lainnya.

Baca Juga:  Ditengah Pandemi Alfamidi Berbagi, PWI Sulsel Rekomendasi Anggota Dapat Bantuan

Mendes PDTT Yandri Susanto mengatakan Rp 20 triliun dari Dana Desa telah dialokasikan untuk ketahanan pangan. Ini sudah tertuang dalam Permendes Nomor 2 Tahun 2024

“Sudah saya tandatangani. Fokusnya adalah untuk mendukung kebutuhan bahan baku program MBG,” ujar Yandri seusai mengikuti rapat terbatas di Istana Negara, Jumat (17/1/2025). Dikutip dari investor.id

Baca Juga:  Sempat Viral di Medsos, Rizal Kini Dapat Bantuan Bedah Rumah Dari PLN

Eksplorasi konten lain dari Mitra Sulawesi

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses