Nama Kabinet Kerja Jokowi Ma’ruf 2019-2024

oleh -
Presiden dan wakil Presiden 2019-2024.

Jakarta, Mitrasulawesi.id–
Beredar susunan kabinet Indonesia kerja 2019-2024 yang beredar di media sosial dengan informasi Draft Final, diantaranya.

Presiden RI :
Ir. H. Joko Widodo
Wakil Presiden RI  :
Prof. Dr (HC) KH. Ma’ruf Amin

MENTERI KOORDINATOR
1. Menteri Koordinator Bidang Polhukam : Moeldoko (TNI)
2. Menteri Koordinator Bidang Perekonomian : Airlangga Hartarto (Golkar)
3. Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan : *Prof. Mohammad Nasir, Ph.D ak (Profesional/ Dosen Undip)
4. Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan SDA : Susi Pudjiastuti (Profesional/ Pengusaha)

MENTERI KABINET
1. Menteri Sekretaris Negara : Pratikno (Profesional/Dosen UGM)
2. Menteri Perencanaan Pembangunan Negara/Kepala Bappenas : Prof. Dr. Bambang Brodjonegoro, M.Sc (Profesional)
3. Menteri Dalam Negeri : Tito Karnavian (POLRI)
4. Menteri Luar Negeri : Retno Lestari Priansari Marsudi (Profesional)
5. Menteri Pertahanan : Hadi Tjahyanto (TNI)
6. Menteri Hukum dan HAM : Prof. Dr. Yusril Ihza Mahendra (Professional)
7. Menteri Komunikasi dan Informatika : Rudiantara (Profesionsl)
8. Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi : Darmizal (Profesional/ Relawan)
9. Menteri Keuangan : Sri Mulyani (Profesional)
10. Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) : Hariyadi Sukamdani (Pengusaha)
11. Menteri Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah :
Mohamad Sukri (INKOPONTREN/ Profesional)
12. Menteri Perindustrian :
Sutrisno Bachir (Muhammadiyah)
13. Menteri Perdagangan: Erik Tohir (Pengusaha)
14. Menteri Pertanian : Amran Sulaiman (Profesional)
15. Menteri Ketenagakerjaan : Hanif Dakiri (PKB)
16. Menteri PU dan Perumahan Rakyat : Basuki Hadimulyo (Profesional)
17. Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan : Suharso Monoarfa (PPP)
18. Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala BPN : Hasto Kristiyanto (PDIP)
19. Menteri Agama : DR. KH. Eman Suryaman (PBNU)
20. Menteri Kesehatan/Kepala BKKBN : Prof.dr. Ali Gufron Mukti, Ph.D (Profesional/Dosen UGM)
21. Menteri Sosial : Yenny Wahid (Muslimat NU)
22. Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak : Yohana Yambise (Profesional)
23. Menteri Pendidikan dan Kebudayaan :
Hanief Saha Ghafur (Profesional/ dosen UI/PBNU)
24. Menteri Pemuda dan Olahraga : T. Taufiqul Hadi (Nasdem)
25. Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertiransmigrasi: Yusuf Mars(Anak Petani dari Desa)
26. Menteri Perhubungan :Ridwan Hisyam (Golkar
27. Menteri Kelautan dan PeriDose : Susi PudjiasPeriDosenngusaha)
28. Menteri Pariwisata : Wahyu Sakti Tronggono (Profesional)
29. Menteri Energi dan Sumber daya Mineral : Arcandra Muchtar (Profesional)

Baca Juga:  Pj Wali Kota Makassar Ingatkan ASN Netral Menghadapi Pilkada

PEJABAT SETINGKAT MENTERI
1. Jaksa Agung :
Prof. Dr. Mahda MD (Professional/Dosen) 2. Panglima Tentara Nasional Indonesia : Andika Perkasa
3. Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia :
Gatot Eddy Pramono
4. Sekretaris Kabinet :
Pramono Anung (PDIP)

Baca Juga:  DPRD Sulbar Terima Nota Keuangan RAPBD-P TA 2019

KEPALA LEMBAGA PEMERINTAH NON KEMENTERIAN
1. Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) :
Budi Gunawan
2. Kepala Badan Riset & Teknologi Nasional (BRTN) : Prof. Ir. Panut Mulyono, M.Sc, Ph.D
3. Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM):
Bahlil Lahadalia (Pengusaha)
3. Kepala Badan Ekonomi Kreatif :
Nadiem Makarim (Profesional)

Baca Juga:  Mantan Kades Dipastikan Gagal Maju Jika Tidak Memiliki Rekomendasi Bebas Temuan

KEPALA STAF KEPRESIDENAN
1. Kepala Staf Kepresidenan : Diaz Hendropriyono (PKPI)(*)


Eksplorasi konten lain dari mitra sulawesi

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.