Satlantas Polres Sidrap Gelar Sweeping, 90 Persen Masyarakat Kenakan Masker

oleh -0 views
Personil Satlantas Polres Sidrap bersama Tim Gabungan Penanggulangan dan Pencegahan Penyebaran Virus Corona melakukan sweeping terhadap pengendara yang melintas di perbatasan Kabupaten Sidrap-Pinrang di Kecematan Baranti, Kabupaten Sidrap, Jum'at 17/04/20.

Sidrap, MitraSulawesi.id–Satuan Lalulintas Polres Sidrap tidak henti-hentinya melakukan upaya pemutusan mata rantai covid-19 di Kabupaten Sidrap.

Kali ini, Personil Satlantas Polres Sidrap bersama Tim Gabungan Penanggulangan dan Pencegahan Penyebaran Virus Corona melakukan sweeping terhadap pengendara yang melintas di perbatasan Kabupaten Sidrap-Pinrang di Kecematan Baranti, Kabupaten Sidrap, Jum’at 17/04/20.

Baca Juga:  Turnamen Mancing Saroeja Season 4 di Buka, Bang Ucu : Nikamati Tarikannya

Sweeping dilaksanakan mulai dari pemeriksaan suhu tubuh, penyemprotan cairan antiseptik, sweeping masker dan kampanya Phiscal Distancing (Jaga Jarak) terhadap penumpang mobil yang melintas.

Personil Satlantas Polres Sidrap bersama Tim Gabungan Penanggulangan dan Pencegahan Penyebaran Virus Corona melakukan sweeping terhadap pengendara yang melintas di perbatasan Kabupaten Sidrap-Pinrang di Kecematan Baranti, Kabupaten Sidrap, Jum’at 17/04/20.

Dalam pantauan Satlantas Polres Sidrap mengungkapkan sebanyak 90 % masyarakat yang melintas di perbatasan Sidrap-Pinrang.

Baca Juga:  Menyambut Kunjungan Presiden RI, Dandim 1420 Sidrap Terima Kunjungan Danrem 141

“Kami laporkan juga bahwa, pengendara mobil dan motor yang melintas batas Sidrap-Pinrang sudah 90 persen menggunakan masker semua”, ungkapnya.(hk)


Eksplorasi konten lain dari Mitra Sulawesi

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses