Medan, mitrasulawesi.id – Tim Penggerak PKK Kabupaten Kepulauan Selayar akan terus bersinergi dengan pemerintah untuk menyelesaikan berbagai permasalahan ditengah masyarakat, kader PKK harus selalu hadir untuk masyarakat.
Demikian dikatakan Andi Musrifah Ketua TP PKK Kepulauan Selayar saat dirinya mengikuti kegiatan puncak Hari Kesatuan Gerak (HKG) PKK ke-51 di Medan, Sumatera Utara Rabu 17 Mei 2023.
Menurut Musrifah, Peran PKK begitu nyata dalam membangkitkan kesejahteraan keluarga, oleh karena itu Tim Penggerak PKK harus siap siaga dalam pengabdiannya membantu masyarakat hingga kepolosok.
Eksplorasi konten lain dari Mitra Sulawesi
Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.